Tag Archives: resep masakan thailand

Tako

Tingkat kesulitan : sedang Waktu memasak : 120 menit Untuk : ± 30 buah BAHAN : • 200 g biji mutiara/biji delima • 600 ml air • 1 sdt agar-agar bubuk • 125 g gula pasir • ¼ sdt garam • 4 lembar daun pandan • 150 g (± 4 …

Baca Selanjutnya »

Singkong Manis

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 90 menit Untuk : 4 orang BAHAN: • 500 g singkong mentega, kupas, potong 5 cm • 200 ml air jeruk peras (dari ± 500 mg jeruk peras/ sunkist/keprok) • 300 ml air • 200 g gula pasir • ½ sdt garam Kuah …

Baca Selanjutnya »

Mi Krop

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 4 orang BAHAN : • minyak untuk menggoreng • 75 g bihun • 75 g udang kupas, potong kecil • 1 sdm bawang putih dan bawang merah cincang • ½ sdm taoco, tiriskan, gerus kasar • ½ sdt cuka …

Baca Selanjutnya »

Daging Bumbu Kari Hijau

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 6 orang BAHAN : • 1 sdm minyak goreng, untuk menumis • 3 sdm Bumbu Dasar Kari Hijau • 240 ml santan kental, dan • 360 ml santan cair dari 1 butir kelapa • 400 g daging sapi (has …

Baca Selanjutnya »

Salad Kecipir

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 30 menit Untuk : 8 orang BAHAN : • 2 butir bawang merah, panggang 3 menit • 1 siung bawang putih, panggang 3 menit • 5 – 7 buah cabai rawit • 3 sdm gula pasir • 4 sdm nam pla • 4 …

Baca Selanjutnya »

Tom Kha Gai

Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 6 orang BAHAN : • 500 g jamur merang segar • 250 g udang kupas ukuran sedang • 2 batang serai • 5 lembar daun jeruk • 2 batang daun ketumbar (wansui), buang akarnya • 10 buah cabai rawit …

Baca Selanjutnya »

Ramuan Bumbu Beraroma Tajam Dalam Masakan Thailand

Salah satu rahasia kelezatan hidangan Thai ada pada bumbunya. Inti masakan Thai adalah ramuan bumbu kari. Meskipun setiap resep memakai ramuan tersendiri, namun ada 2 macam bumbu kari yang banyak dipakai. Bumbu kari dapat digunakan sebagai bumbu dasar untuk masakan lain seperti botok, tumis, dll. ? Resep Dasar Bumbu Kari …

Baca Selanjutnya »

Tab Tim Grob

Minuman khas Thailand berisi water chestnut (bisa diganti bengkuang, karena teksturnya sama). Santan kuah dibuat dari kelapa parut kukus yang diperas, sehingga rasanya lebih manis dan tidak beraroma minyak. Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 50 menit Untuk : 8 orang BAHAN : • 250 g water chestnut/bengkuang kupas …

Baca Selanjutnya »

Khao Phot Ping

Kudapan khas Thailand. Dibuat dari adonan hunkue bersantan dibubuhi jagung manis dan kelapa parut, dibungkus seperti pepes, lalu dipanggang di atas api. Cita rasanya manis gurih. Tingkat kesulitan : sedang Waktu memasak : 60 menit Untuk : 20 bungkus BAHAN : • 75 g tepung hunkue • 150 g gula …

Baca Selanjutnya »

Kepiting Mangkuk

Sejenis perkedel kepiting khas Thailand. Disebut kepiting mangkuk karena adonan dikukus dalam mangkuk, lalu digoreng dalam sedikit mentega. Disantap bersama daun ketumbar setelah diperciki air jeruk nipis. Tingkat kesulitan : mudah Waktu memasak : 45 menit Untuk : 6-8 orang BAHAN : • mentega/margarin, untuk olesan • 175 g daging …

Baca Selanjutnya »